Publications

Berita, Kegiatan, Acara, Event yang Kami Lakukan

IAI Jateng Gelar Workshop Pelaporan Dana Kampanye Pemilu 2024

IAI Jateng Gelar Workshop Pelaporan Dana Kampanye Pemilu 2024 TRIBUNJATENG.COM, SEMARANG – Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) Wilayah Jawa Tengah menggelar workshop Pelaporan dana kampanye Pemilu 2024 di Hotel MG Setos Semarang, Senin (13/11/2023). Ketua Panitia Maya Aresteria, SE, M Si, Akt, CA, ACPA, CPTT mengatakan, kegiatan workshop tersebut digelar seiring

Read More »

Workshop Pelaporan Dana Kampanye Pemilihan Umum

WORKSHOP PELAPORAN DANA KAMPANYE PEMILIHAN UMUM IAI Wilayah Jawa Tengah Proudly Presents :Pendidikan Profesional Berkelanjutan (PPL)“WORKSHOP PELAPORAN DANA KAMPANYE PEMILIHAN UMUM” Opening Speech: 👤Hendri Santosa, SE, M.Ak, CA, CFrA, CRP, CGCAE, QRGP.(Ketua IAI Wilayah Jawa Tengah) Narasumber:👨‍💻 Muslim Aisha, S.Hi (Anggota Komisioner KPU Provinsi Jawa Tengah)👩‍💻 Riana Sitawati, SE, MSc.IBM,

Read More »

Kompartemen Akuntan Kantor Jasa Akuntan IAI Jateng Kenalkan Peluang Profesi Akuntan Berpraktik & KJA

Kompartemen Akuntan Kantor Jasa Akuntan IAI Jateng Kenalkan Peluang Profesi Akuntan Berpraktik & KJA Kompartemen Akuntan Kantor Jasa Akuntan Ikatan Akuntan Indonesia (KAKJA IAI) Wilayah Jawa Tengah memperkenalkan lebih dalam mengenai profesi akuntan berpraktik dan Kantor Jasa Akuntan (KJA) kepada para mahasiswa serta profesional. Hal itu dikemas dalam kegiatan seminar

Read More »

Prodi D-3 Akuntasi ITS NU Pekalongan Rangkul Praktisi dan Alumni

Prodi D-3 Akuntasi ITS NU Pekalongan Rangkul Praktisi dan Alumni Semarang (ANTARA) – Sejumlah terobosan dilakukan oleh Program Studi D-3 Akuntasi Fakultas Dekabita ITS NU Pekalongan. Setelah sebelumnya mendapatkan Akreditasi B, terbaru D-3 Prodi Akuntansi  menggelar workshop tinjauan kurikulum dengan menghadirkan para stakeholders dan perwakilan praktisi dari kalangan industri serta turut

Read More »

ESG dan Sistem Pengendalian Manajemen : Peluang Pendidikan, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat yang Terintegrasi

ESG dan Sistem Pengendalian Manajemen : Peluang Pendidikan, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat yang Terintegrasi Issue tentang Environmental, Social and Governance (ESG) dan Sustainability Reporting (SR) makin menguat di kalangan akademisi maupun praktisi. Hal ini juga terbukti dari makin banyaknya mata kuliah maupun riset yang berupaya mengadopsi praktik2 sustainability, serta langkah

Read More »